Rabu, 12 April 2023

Pesona Siluk Kalimantan

Arwana asia dalam bahasa latinnya ( Scleropages formosus) atau   Siluk Merah ialah salah satu spesies ikan air tawar dari asia tenggara, ikan ini memiliki tubuh yang sangat panjang, sirip duburnya terletak jauh di ujung badan, bersifat predator seperti kerabat dekat ikan Arapaima gigas. Arwana asia juga disebut "ikan naga" karena sering dihubung - hubungkan tentang Mitologi Tionghoa.


Siluk Merah (Merah Emas)

Arwana/ siluk ini cukup mahal di kalangan ikan lain nya bisa di bayangkan saja ikan Arwana/ siluk anak'an yang baru lahir berkisar 2 juta.Ikan ini terbagi dari 4 jenis yang pertama Merah Darah, Merah Cabai, Merah Orange, Merah Emas tidak hanya di kawan Kalimantan Barat Indonesia ikan Arwana/ siluk ini ditemukan di Malaysia, Thailand, Kamboja dan Myanmar.

Menurut di Indonesia perlindungan arwana diatur oleh Surat Keputusan (SK) Menteri Pertanian No 716/kpts/um/1/1980,SK Direktorat Jenderal Perikanan No.IK-250/D.4.2955/83K. Ikan Arwana/siluk ini boleh di jual hanya berasal dari budi daya dan penangkaran.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pesona Siluk Kalimantan

Arwana asia dalam bahasa latinnya ( Scleropages formosus) atau   Siluk Merah ialah salah satu spesies ikan air tawar dari asia tenggara, ik...